Pesan Taylor Swift di Panggung Grammy Award 2016

WARTAKEPRI.co.id – Ini pertama kali Swift naik ke panggung Grammy Awards yang diselenggarakan di Staples Center Los Angeles, Amerika Serikat, Senin 15/02/2016 untuk menerima piala Grammya Award Tahun ini.

Namun ini bukan piala pertamanya. Sebelumnya, pada ajang yang sama Swift sudah menerima piala untuk Album Pop Vokal Terbaik lewat 1989 dan Video Musik Terbaik untuk lagunya, Bad Blood.

Dikutip dari halama CNN indonesia  Taylor Swift menyampaikan beberapa pesan terutama untuk kalangan wanita di panggung Grammy Awards 2016 “Akan ada banyak orang yang ingin mengambil alih kesuksesan Anda. Tapi kalau Anda semua fokus ke pekerjaan dan tidak membiarkan orang melakukan itu, saat sukses nanti Anda akan melihat sekeliling dan tahu itu hasil kerja keras Anda dan orang yang mencintai Anda.”

“Itu akan menjadi perasaan terhebat di dunia ” ,ujar Taylor Swift.

Loading poll ...

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

PKP Store Honda Capella FANINDO

Angsana Gading