Cuaca Ekstrem di Kepulauan Riau Hari ini, Warga Diminta Waspada

Cuaca Ekstrem di Kepulauan Riau Hari ini, Warga Diminta Waspada

BATAM – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini terkait kondisi cuaca ekstrem di Kepulauan Riau hari ini, Jumat (12/1/2024).

Warga yang tinggal di wilayah Batam, Tanjung Pinang, Karimun, Natuna, dan Anambas diimbau untuk mewaspadai potensi hujan sedang-lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang berdurasi singkat. Peringatan ini berlaku untuk pagi, sore, dan dini hari.

BACA JUGA: Gubernur Kepri Tawarkan Kerjasama Investasi di Forum Regional Outlook Singapura

Harris Nagoya

Berikut adalah prakiraan cuaca untuk beberapa kota di Kepulauan Riau:

Bintan:

Pagi: Hujan Ringan
Siang: Berawan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Berawan
Suhu: 24 – 31°C
Kelembapan: 70 – 95%

Daik Lingga:

Pagi: Hujan Ringan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Berawan
Suhu: 23 – 31°C
Kelembapan: 70 – 95%

Ranai:

Pagi: Hujan Ringan
Siang: Hujan Sedang
Malam: Berawan
Dini Hari: Berawan
Suhu: 23 – 31°C
Kelembapan: 70 – 95%

BACA JUGA: Polres Lingga Ungkap Kasus Illegal Logging Sebanyak 6 Ton Kayu Olahan

Tanjung Balai Karimun:

Pagi: Hujan Ringan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Hujan Ringan
Suhu: 24 – 31°C
Kelembapan: 70 – 95%

Tanjung Pinang:

Pagi: Hujan Sedang
Siang: Hujan Ringan
Malam: Berawan
Dini Hari: Berawan
Suhu: 24 – 31°C
Kelembapan: 70 – 95%

BACA JUGA: Berikut Fasilitas Lengkap Kampung Pengembangan Nelayan Maritime City Rempang

Kabupaten Anambas:

Pagi: Hujan Ringan
Siang: Hujan Ringan
Malam: Berawan
Dini Hari: Hujan Ringan
Suhu: 23 – 31°C
Kelembapan: 70 – 95%

Masyarakat di wilayah tersebut dihimbau untuk memperhatikan peringatan dini  dari cuaca ekstrem ini. Tetap waspada terhadap perubahan cuaca yang mungkin terjadi. Keselamatan dan kewaspadaan selalu menjadi prioritas utama dalam menghadapi kondisi cuaca yang tidak menentu. (den)

Google News WartaKepri DPRD BATAM 2025