Baru, Berikut 5 Daftar iPhone yang Tidak Bisa Update iOS 16

iPhone 6S Plus.
Wartakepri, iPhone 6S Plus.

WARTAKEPRI.co.id – Apple mengumumkan pembaruan sistem operasi iOS 16 beserta fitur barunya di Worldwide Developers Conference (WWDC) 2022 bagi pengguna iPhone, Senin (6/6/2022) waktu setempat. Apple mengatakan rilis resmi iOS 16 diharapkan akan datang musim gugur ini.

Sayangnya ada kabar yang tidak mengenakan bagi beberapa pengguna iPhone lawas. Pasalnya beberapa iPhone seri lawas sudah tidak lagi mendapatkan update iOS 16.

Apple memang tidak mengumumkan secara langsung daftar tersebut. Perusahaan yang dikomandoi oleh Tim Cook itu hanya menyebutkan kalau minimal iPhone 8 atau lebih baru yang mendapatkan update iOS 16.

Harris Nagoya

Artinya iPhone 6s, iPhone 6s Plus, iPhone 7, iPhone 7 Plus dan iPhone SE generasi pertama harus terhenti di iOS 15.

Sambuh Hal 2

Google News WartaKepri DPRD BATAM 2025